Tina-Yuki Nomor Urut 1 dan Ado Mas’ud- H.Damris Nomor Urut 2 Berdasarkan Hasil Rapat Pleno Terbuka KPU Mamuju 

Mamuju Nuansa.info – Rapat pleno terbuka pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon Bupati dan wakil Bupati Mamuju tahun 2024 yang dilaksanakan di Waterpark Grand Maleo Hotel and Convention Mamuju jalan Yos Sudarso Mamuju Senin 23/9/2024.

Ketua KPU Mamuju Indo Upe, Membuka secara resmi Rapat pleno terbuka pengundian dan penetapan nomor urut pasangan calon Bupati Mamuju dan wakil gubernur Bupati Mamuju.

Partai pendukung Paslon Tina-Yuki kata dia, didukung Partai Demokrat, Nasdem, Hanura, PKS, PAN, PKB, Partai Gerindra, PSI, Partai Gelora dan Partai Ummat.Dengan Nomor Urut 1

Sementara pada kubu paslon Ado Mas’ud dan H.Damris (Adami) didukung PDI Perjuangan bersama Partai Golkar. Dengan Nomor Urut 2

Pada kegiatan pencabutan nomor urut paslon Pilkada dihadiri Pendukung paslon dibatasi jumlahnya hanya sekitar 40 orang yang akan diizinkan masuk dilokasi acara, yakni pimpinan partai politik pengusul, tim pemenangan dan tim media.

By Adhie

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *